Agustus 2020
Berita dan pengumuman Agustus 2020
Semangat Mahasiswa Indonesia Bersiap untuk Melanjutkan Studi di Belanda
Antuasisme mahasiswa Indonesia yang akan terbang ke Belanda tidak surut di tengah kondisi pandemic. Sebanyak 264 mahasiswa Indonesia yang melanjutkan studi ke Belanda mengikuti kegiatan Study in Holland Virtual Pre-departure Briefing 2020 yang diselenggrakan oleh Nuffic Neso Indonesia.
Jadwal Libur Nuffic Neso Indonesia di bulan Agustus 2020
Berikut adalah jadwal Nuffic Neso Indonesia tidak aktif secara online dikarenakan hari libur nasional.
Kompetisi Promosi Study in Indonesia
Tunjukkan #KreasiDiRumah Sobat Neso dengan mengikuti Kompetisi Promosi Study in Indonesia dan dapatkan hadiah uang tunai dengan total IDR 3,000,000!